> >

BMKG Makassar Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi hingga 25 Januari 2024

Sulawesi | 24 Januari 2024, 00:05 WIB
Ilustrasi. Seorang pria mengamati gelombang tinggi di Manado, Sulawesi Utara, Selasa (14/2/2023). (Sumber: ANTARA FOTO/Adwit B Pramono)

Baca Juga: Peringatan Dini BMKG: Perhatikan Risiko Tinggi Gelombang untuk Keselamatan

BMKG Wilayah IV Makassar memprakirakan cuaca di wilayah Sulawesi Selatan dan sekitarnya pada 24 Januari 2024 pagi, cerah berawan dengan potensi hujan ringan di Kabupaten Barru.

Sedangkan hujan sedang diprediksi akan terjadi di Kabupaten Gowa, Kota Makassar, Kabupaten Maros, Pangkep, dan Takalar.

Lalu pada siang dan sore hari, berpotensi hujan ringan di seluruh wilayah Sulawesi Selatan, kecuali beberapa daerah yang berawan seperti Kabupaten Bantaeng, Bone, Bulukumba, Jeneponto, Kepulauan Selayar, Kota Parepare, Kabupaten Pinrang, Sinjai, Soppeng, dan Wajo.

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Antara


TERBARU