Jakarta Tetapkan Aturan Hari Bebas Kendaraan di Akhir Tahun, Simak Jadwal dan Lokasinya!
Jabodetabek | 20 Desember 2023, 06:00 WIB"Masyarakat yang ingin berlibur, terutama kelompok rentan, penting memakai masker dan menyiapkan hand sanitizer (pembersih tangan) karena bisa mencegah dari penyakit menular pernapasan, pencernaan, dan juga polusi udara," ujarnya.
Baca Juga: Kasus Pasutri Tewas di Ruko Kebayoran Lama: Dibunuh saat Tidur, Istri dalam Kondisi Hamil
Polda Metro Jaya telah menyiapkan 4.041 personel gabungan. Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Karyoto, menyatakan kesiapsiagaan aparat gabungan, yang terdiri dari Kepolisian, TNI, dan pemerintah daerah, untuk mengantisipasi ancaman.
Fokus utama pengamanan adalah tempat-tempat wisata dan rumah ibadah, dengan sterilisasi intensif di rumah ibadah sebagai salah satu langkah pencegahan.
Penulis : Danang Suryo Editor : Vyara-Lestari
Sumber : Kompas TV