> >

Pemkab Jember Jawa Timur Siapkan Anggaran Rp97 Miliar untuk Turunkan Stunting

Jawa timur | 22 Juni 2023, 21:19 WIB
Ilustrasi penimbangan bayi oleh petugas kesehatan untuk mencegah stunting. (Sumber: Kompas.com)

Oleh karena itu, menurut dia, semua OPD harus bekerja keras karena penanganan yang dilakukan biasa akan menurunkan hanya sekitar 2 persen, sedangkan prevalensi stunting di Jember cukup tinggi 34,9 persen.

Baca Juga: Ketika Jokowi Geram Anggaran Stunting Rp10 Miliar Malah Dipakai untuk Rapat dan Perjalanan Dinas

Di sisi lain, Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kabupaten Jember Suprihandoko menjelaskan bahwa pertemuan OPD Jember ini merupakan wujud pelaksanaan dalam percepatan penurunan angka stunting.

"Tujuan dari pertemuan itu sebagai media komunikasi strategi dalam penurunan stunting, menyusun rencana kerja antar OPD dan juga menyatukan komitmen bersama dalam penanganan stunting," jelasnya.

 

Penulis : Nadia Intan Fajarlie Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV/Antara


TERBARU