> >

Kota Tomohon Ditetapkan Jadi Kota Toleransi, Diresmikan Langsung Wapres Maruf Amin

Sosial | 19 November 2021, 15:39 WIB
Bangunan 9 lantai yang merupakan bagain dari Pagoda Elkayana di Kota Tomohon, Sulawesi Utara. Saat ini kota Tomohon ditetapkan jadi kota toleransi, diresmikan Wapres Maruf Amin (Sumber: (KOMPAS.COM/RONNY ADOLOF BUO))

Dua kota tersebut ialah Manado di urutan ketiga, dengan skor 6.200, dan Kota Tomohon di urutan keempat, dengan skor 6.183.

Penghargaan tersebut merupakan yang kedua kalinya diraih Kota Tomohon setelah 2018; dan untuk Kota Manado menjadi keempat kalinya sejak 2015.

Delapan kota lain yang masuk sebagai Kota Paling Toleran di 2020 tersebut ialah Salatiga, Singkawang, Kupang, Surabaya, Ambon, Kediri, Sukabumi dan Bekasi.

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU