> >

Rusun Nagrak Dibuka untuk Isolasi Pasien Covid-19, Berikut Syaratnya

Update corona | 22 Juni 2021, 19:50 WIB
Selasa (22/06) Pemprov DKI Jakarta mulai mengaktifkan Rusun Nagrak Cilincing, Jakarta Utara, sebagai lokasi isolasi pasien COVID-19 tak bergejala, berkapasitas 2.500 sampai 4.500 orang, menyusul tempat isolasi di Wisma Atlet Pademangan dinyatakan full capacity. (Sumber: ARIEF RAHMAN / KOMPAS TV)

Hari ini, Selasa (22/6/2021), Rusun Nagrak menerima pasien OTG hingga pukul 18.00 WIB. Sejumlah pasien yang masuk pada Senin malam merupakan rujukan isolasi dari wilayah Jakarta Utara. 

Baca Juga: Mulai Beroperasi Hari Ini 21 Juni, Rusun Nagrak Cilincing Siap Tampung 4.000 Pasien OTG

Penulis : Hasya Nindita Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV


TERBARU