Pemda DIY Berencana Gelar Penelusuran Covid-19 untuk Masyarakat di Sekitar Lokasi Wisata
Kesehatan | 19 Mei 2021, 14:12 WIBAji menyebut Pemerintah Daerah DIY telah siap. Salah satunya karena kesediaan bed di rumah sakit rujukan Covid-19 yang masih memadai.
"Tempat di rumah sakit masih cukup, Bed Occupancy Rate (BOR) masih ada 60 persen," pungkasnya.
Baca Juga: BPOM Bersama KIPI Lakukan Investigasi Keamanan dan Mutu Vaksin Covid AstraZeneca Batch CTMAV547
Penulis : Nurul Fitriana Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV