Pengikut Aliran Hakekok Mengaku Dijanjikan Kaya Raya oleh Imam Mahdi
Agama | 12 Maret 2021, 23:01 WIBSelain akan memberikan pembinaan mental, Pemerintah Kabupaten Pandeglang juga akan mengikutsertakan mereka dalam program permodalan.
"Kami juga akan berikan bantuan permodalan untuk mereka agar bisa berkelangsungan dalam pendapatan mereka sehari-hari," kata Irna.
Diketahui, ajaran Hakekok ini pernah muncul beberapa tahun silam. Para pengikutnya pernah dibina oleh MUI Cigeulis dan tokoh masyarakat setempat.
Tanpa diketahui MUI, aliran sesat ini kembali eksis.
Baca Juga: Ritual Aliran Sesat Hakekok di Pandeglang, 16 Orang Mandi Telanjang Bersama
Penulis : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : Kompas TV