> >

Simak Cara Cek Penerima dan Pencairan Program Indonesia Pintar PIP Agustus 2024, SD-SMA Dapat!

Sekolah | 2 Agustus 2024, 10:11 WIB
Halaman depan situs Program Indonesia Pintar atau PIP Kemdikbud yang digunakan untuk mengecek data penerima PIP. (Sumber: Istimewa)

Baca Juga: Update PIP Kemdikbud 2024, Kapan Pencairan Agustus Dimulai? Cek Status Penerima secara Online

Setelah dinyatakan sebagai penerima PIP, siswa perlu melakukan aktivasi rekening Simpanan Pelajar (Simpel) di bank yang bekerja sama dengan Kemdikbudristek. Dana bantuan akan ditransfer langsung ke rekening Simpel tersebut.

PIP merupakan inisiatif penting dalam mendukung pemerataan akses pendidikan di Indonesia. Bagi siswa dan orang tua, penting untuk selalu memantau informasi terkini mengenai PIP dan memastikan data yang digunakan dalam pengecekan status penerima sudah benar dan terkini.

Jika mengalami kesulitan atau memerlukan informasi lebih lanjut, jangan ragu untuk menghubungi pihak sekolah atau dinas pendidikan setempat.

Penulis : Danang Suryo Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU