Link dan Cara Cek Pengumuman UMPTKIN 2024 Hari Ini Jam 15.00 WIB, Ini yang Dilakukan Jika Lolos
Kampus | 8 Juli 2024, 09:46 WIB4. Klik 'Login'
5. Hasil seleksi akan muncul di layar
6. Peserta bisa langsung mengetahui status lolos atau tidak lolos. Jadwal daftar ulang UM PTKIN 2024
Berkas Pendaftaran Ulang Jika Lolos UMPTKIN 2024
1. Pasfoto berwarna terbaru;
2. Scan/Foto Kartu Ujian UM-PTKIN 2023 (Screnshot Bukti Kelulusan UM-PTKIN);
3. Scan/Foto Surat Keterangan Lulus;
4. Scan/Foto KTP/Kartu Pelajar;
Baca Juga: Cara Daftar Beasiswa JFLS 2024 untuk Mahasiswa D3, D4, S1, S2 dan S3, Ini Persyaratannya
5. Surat Keterangan Pemeriksaan Narkoba (bagi yang telah memiliki), bagi yang belum memiliki dapat disusul pada saat perkuliahan dimulai;
6. Scan/Foto Kartu Keluarga;
7. Scan/Foto Bukti Prestasi (jika ada).
Penulis : Dian Nita Editor : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV