> >

Ayo Daftar! Tiga PTN ini Masih Buka Jalur Mandiri hingga Pekan Ketiga Juli 2023

Kampus | 19 Juli 2023, 01:42 WIB
Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, Jawa Tengah terapkan pembatasan sementara seluruh aktivitas di lingkungan kampus mulai tanggal 18 s.d 25 Juni 2021 (Sumber: uns.ac.id)

Baca Juga: Link Utama dan Link Mirror Pengumuman Hasil SMMPTN Barat 2023 pada 18 Juli Pukul 16.00 WIB

Seleksi Mandiri Masuk Diploma Jalur Ujian (SMMD JU) UTBK, diperuntukkan bagi lulusan SMA/MA/SMK atau yang sederajat paling lama tiga tahun terakhir. Melalui jalur ini, calon mahasiswa akan diseleksi dengan menggunakan Nilai UTBK yang dikeluarkan oleh BPPP (Balai Pengelolaan Pengujian Pendidikan) Kemdikbud-Ristek tahun 2023.

Jalur mandiri UNS yang kedua yang masih buka masa pendaftaran yakni Seleksi Mandiri Masuk Diploma Utul UNS II.

Seleksi Mandiri Masuk Diploma Jalur Ujian (SMMD JU) UTUL UNS diperuntukkan bagi lulusan SMA/MA/SMK atau yang sederajat paling lama tiga tahun terakhir.

Melalui jalur ini, calon mahasiswa akan diseleksi dengan menggunakan Nilai Ujian Tulis (UTUL) yang diselenggarakan oleh Universitas Sebelas Maret pada tahun 2023. Ini jadwal jalur mandiri UNS yang masih buka hingga minggu ketiga Juli:

Jadwal SMMD UNS - Utul UNS II:

  • Pendaftaran Online: 6 - 24 Juli 2023

  • Pembayaran Biaya Pendaftaran: 6 - 24 Juli 2023

  • Cetak Kartu Peserta: 13 - 24 Juli 2023

  • Ujian

  • Simulasi : 26 Juli 2023

  • Ujian : 27 Juli 2023

  • Pengumuman Hasil Seleksi: 31 Juli 2023

  • Registrasi: diumumkan kemudian

Baca Juga: Link dan Cara Cek Pengumuman Jalur Mandiri atau Semmaba Unej 2023 Hari Ini, Cek Biaya UKT dan SPI

Jadwal SMMD UNS UTBK II:

  • Pendaftaran Online: 6 - 24 Juli 2023

  • Pembayaran Biaya Pendaftaran: 6 - 24 Juli 2023

  • Cetak Kartu Peserta: 13 - 24 Juli 2023

  • Pengumuman Hasil Seleksi: 31 Juli 2023

  • Registrasi: diumumkan kemudian

 

Penulis : Gilang Romadhan Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU