> >

Timnas Indonesia Takluk dari China, Shin Tae-yong Akui Lawan Punya Tekad Menang Lebih Besar

Sepak bola | 16 Oktober 2024, 08:59 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong mengakui bahwa China mempunyai tekad menang yang lebih besar dalam pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (Sumber: PSSI)

Akan tetapi, STY menegaskan bahwa hasil kekalahan ini bukan akhir dari segalanya dan Timnas Indonesia akan mempersiapkan diri lebih baik untuk laga berikutnya.

''Tapi ini bukan akhir dari segalanya. Timnas Indonesia bakal mempersiapkan diri lebih baik untuk pertandingan berikutnya dengan kondisi yang jauh lebih baik,” tegas Shin Tae-yong.

Pertandingan Timnas Indonesia di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia akan berlanjut pada bulan November mendatang.

Jay Idzes dan kawan-kawan bakal menggelar dua pertandingan kandang dengan menghadapi Jepang pada 15 November dan Arab Saudi pada 19 November.

Baca Juga: Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 usai Timnas Indonesia Dikalahkan China

 

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU