> >

Laga Uji Coba Timnas Indonesia vs Tanzania Tidak Masuk Hitungan Poin FIFA

Sepak bola | 17 Mei 2024, 19:15 WIB
Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinand (depan), menjaga bola dari incaran pemain Vietnam dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia di Stadion Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Kamis (21/3/2024) malam. Indonesia menang 1-0. (Sumber: Kompas.tv/Rizky Ade Saputro)

Baca Juga: Venezia Dukung Jay Idzes Perkuat Timnas Indonesia di Tengah Fokus Play-Off Promosi Serie A

“Itu (melawan Tanzania) hanya untuk uji coba,” ujarnya 

“Persiapan melawan Irak dan Filipina,” tambahnya.

Pemusatan latihan (training camp/TC) Timnas Indonesia akan dimulai pada 28 Mei 2024, dengan para pemain mulai berkumpul pada 27 Mei 2024 malam.

“TC 27 (Mei) malam kumpul, 28 pagi sudah mulai TC,” ungkap Sumardji.

Sebanyak 22 pemain telah dipanggil untuk bergabung dengan Timnas Indonesia dalam persiapan menghadapi Irak dan Filipina. 

Berikut daftar 22 pemain Timnas Indonesia yang dipanggil Shin Tae-yong untuk laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia:

  • Kiper: Ernando Ari dan M Adi Satryo.
  • Bek: Jordi Amat, Justin Hubner, Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, dan Jay Idzes.
  • Sayap: Pratama Arhan, Shayne Pattynama, Sandy Walsh, Yance Sayuri, Asnawi Mangkualam, Nathan Tjoe-A-On, Yakob Sayuri
  • Gelandang: Thom Haye, Ricky Kambuaya, Ivar Jenner, dan Marselino Ferdinan.
  • Striker: Dimas Drajad, Ragnar Oratmangoen, Egy Maulana Vikri, dan Rafael Struick. 

Baca Juga: Timnas Indonesia Vs Tanzania Sebelum Lawan Irak dan Filipina, Tim Garuda Pernah Menang Meyakinkan

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU