Piala Dunia 2022: Luka Modric Belum Ingin Pensiun dari Timnas Kroasia
Sapa qatar | 16 Desember 2022, 17:03 WIBBaca Juga: Jelang Final Piala Dunia 2022, 1 Pemain Prancis Kembali Diserang Virus Mirip Flu
Adapun bentrok kontra Maroko ini merupakan kesempatan kedua bagi Kroasia berlaga memperebutkan peringkat ketiga Piala Dunia.
Sebelumnya, tim berjuluk Vatreni menjadi juara ketiga di Piala Dunia 1998 dengan mengalahkan Belanda. Kala itu, Kroasia mampu menang 2-1 lewat gol-gol Robert Prosinecki dan Davor Suker.
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV/Sporting News