Perempat Final Piala Dunia, Maroko vs Portugal: Teka-teki Nasib Ronaldo, Menanti Jimat Achraf Hakimi
Sapa qatar | 10 Desember 2022, 08:22 WIBHakimi di Piala Dunia 2022 selalu jadi sorotan lantaran usai laga, ia berlari ke tribun penonton dan memeluk sang ibunda yang menonton langsung di stadion.
Maroko dengan jenderal Hakimi sendiri menjadi kejutan dan jadi kuda hitam Piala Dunia. Apalagi di laga terakhir, mereka hempaskan jawara Piala Dunia 2010, Spanyol.
Hakimi tampil trengginas dan jadi salah satu pemain paling menonjol di Piala Dunia 2022, bersanding dengan Hakim Ziyech, sang mega bintang Maroko.
Adapun Ronaldo sejauh ini baru mencetak satu gol di Piala Dunia 2022 yaitu melalui tendangan penalti saat pertandingan perdana Grup H lawan Ghana.
Baca Juga: Sosok Livakovic, Raja Kiper dari Kroasia Penghancur Brasil di Piala Dunia 2022
Penulis : Dedik Priyanto Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV/AFP/Antara