Kabar Baik di Piala AFF U16 2022: Sukses ke Semifinal, Timnas Indonesia Diguyur Bonus Rp100 Juta
Kompas sport | 7 Agustus 2022, 11:39 WIB"Bonus Rp100 juta ya untuk mereka. Lumayan," papar Iriawan, dikutip dari Antara.
"Dua gol itu berkelas, dihasilkan dari kerja sama yang baik. Kalau penalti Vietnam, saya merasa itu tidak perlu terjadi. Oleh karena itu, pelatih tetap harus melakukan evaluasi."
Baca Juga: Cara Beli Tiket Timnas U16 Indonesia vs Vietnam di Stadion Maguwoharjo, Tidak Ada Penjualan Langsung
Adapun, Indonesia akan melawan juara Grup C dalam laga semifinal mendatang.
Menurut jadwal, laga semifinal Piala AFF U16 2022 akan berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman pada 10 Agustus 2022 mendatang.
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Gading-Persada
Sumber : Antara