Hasil Liga 1 - Persipura ke Zona Merah, Persik Kediri Bekuk Persela Lamongan
Kompas sport | 14 Februari 2022, 17:53 WIBGol tunggal kemenangan Macan Putih dicetak oleh top skor mereka, Youssef Ezejjari, pada menit ke-71.
Baca Juga: Jadwal Pekan ke-25 dan Klasemen BRI Liga 1 2021-22: Persaingan Menuju Gelar Juara Memanas
Tambahan tiga poin sukses membawa Persik ke posisi 9 klasemen sementara, menyamai jumlah 30 poin yang dikumpulkan peringkat 10, Persita Tangerang.
Sementara itu, Persela semakin terbenam di zona degradasi, tepatnya urutan ke-17 dengan koleksi 19 poin dari 25 pertandingan. Mereka berjarak 4 angka dari zona aman.
Hasil Liga 1 2021-22 Pekan ke-25
Barito Putera vs Persipura 3-0 (Renan Silva 5', Bayu Pradana 26', serta Beni Oktovianto 76')
Persik vs Persela 1-0 (Youssef Ezzejjari 71')
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : ligaindonesiabaru.com