Takut Citra Premier League Rusak, Klub Inggris Protes Akuisisi Newcastle oleh Konsorsium Arab Saudi
Kompas sport | 10 Oktober 2021, 01:35 WIBStaveley menyebut mereka bekerja sama dengan PIF semata untuk berinvestasi di bidang sepak bola, bukan untuk melakukan sportwashing untuk rezim Kerajaan Arab Saudi.
“Ini semata tentang investasi PIF ke sebuah tim sepak bola yang fantastis dan kami tak sabar menanti kesempatan untuk mengembangkan klub ini,” kata Staveley kepada BBC.
Premier League sendiri menyebut telah mendapatkan jaminan bahwa Kerajaan Arab Saudi tidak akan ikut campur dalam pengelolaan Newcastle. Jika terbukti ada campur tangan, maka akan ada hukuman.
Baca Juga: Newcastle United Diambil Alih Konsorsium Arab Saudi, Tunangan Jamal Khashoggi Ungkap Isi Hatinya
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : BBC