BPOM Bakal Pantau Peredaran dan Harga Obat Dexamethasone
Berita utama | 19 Juni 2020, 14:00 WIB"Dexamethasone merupakan obat golongan steroid yang telah disetujui di Indonesia untuk pengobatan sebagai berikut:
- Endocrine disorders
- Rheumatoid
- As a short term adjuvant therapy seperti rheumatoid arthritis. ankylosing spondylitis
- Collagen diseases
- During exacerbation or as maintenance therapy in systemic lupus erythematosus, acute rheumatic carditis
- Dermatologic diseases
- Allergic condition
- To control severe allergic condition resistant to conventional drug such as bronchial asthma and contact dermatitis
- Haematologic disorder
- Neoplastic disorder.
Jadi, tetap harus dengan resep dokter untuk mengonsumsinya," imbau dokter Riska.
Penulis : Ade-Indra-Kusuma
Sumber : Kompas TV