> >

Bersama Tokoh Lintas Agama, Jokowi Bahas Penanganan Covid-19 dan Prosedur New Normal

Berita kompas tv | 3 Juni 2020, 12:31 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Wakil Presiden Ma`ruf Amin dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno menemui sejumlah tokoh lintas agama di Istana Merdeka, Selasa sore (2/6/2020). (Sumber: YouTube: Sekretariat Presiden)

Tokoh lintas agama lainnya yang tampak hadir tak lain adalah Ketua Umum Persatuan Umat Buddha Indonesia (Permabudhi) Arief Harsono, dan Ketua Majelis Tinggi Agama Konghucu Indonesia (Matakin) Xs Budi Santoso Tanuwibowo.

Dalam kesempatan tersebut, Jokowi juga meminta masukan dari para tokoh lintas agama terkait kesiapan penerapan prosedur kenormalan baru (New Normal), terutama untuk di tempat-tempat ibadah.

Penulis : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU