> >

Simak, Berikut Cara Daftar Cek Kesehatan Gratis lewat WhatsApp

Humaniora | 10 Februari 2025, 18:50 WIB
Simak Berikut Cara Daftar Cek Kesehatan Gratis lewat WhatsApp
Ilustrasi. Kegiatan cek kesehatan gratis dalam rangkaian program Sapa Warga Idul Adha (Sumber: KompasTV)

Pendaftaran Melalui Aplikasi SATUSEHAT Mobile

  • Buka aplikasi SATUSEHAT Mobile di ponsel.
  • Temukan dan pilih menu “Cek kesehatan gratis.”
  • Isi identitas sesuai dengan formulir yang tersedia.
  • Pilih tanggal serta lokasi pemeriksaan.
  • Setelah selesai, tiket pemeriksaan akan terbit dan dapat diakses melalui aplikasi.
  • Gunakan opsi “Isi skrining” untuk memulai skrining mandiri sebelum pemeriksaan.

Pendaftaran melalui aplikasi maupun WhatsApp memberikan fleksibilitas bagi masyarakat untuk mendapatkan layanan kesehatan tanpa harus mengurus administrasi secara langsung di fasilitas kesehatan.

Baca Juga: Fakta soal Kejagung Geledah Kantor Ditjen Migas ESDM, Terkait Kasus Apa?

Penulis : Kiki Luqman Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU