> >

Peringatan Dini BMKG Kamis 2 Januari 2025: 9 Wilayah Waspada Hujan Lebat, Termasuk Jateng dan Jatim

Peristiwa | 1 Januari 2025, 17:30 WIB
Foto ilustrasi. Dua pengendara sepeda motor dengan memakai jas hujan menembus jalanan di Jakarta saat hujan turun. (Sumber: Motorplusonline via Kompas.com)

Wilayah-wilayah yang berpotensi hujan dengan intensitas lebat:

  • Aceh
  • Bengkulu
  • Jawa Tengah
  • Jawa Timur
  • Nusa Tenggara Barat
  • Kalimantan Selatan
  • Sulawesi Tengah
  • Maluku Utara
  • Papua

Wilayah-wilayah yang berpotensi hujan dengan intensitas sangat lebat:

  • NIHIL

Wilayah-wilayah yang berpotensi hujan dengan intensitas ekstrem:

  • NIHIL

BMKG mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi bencana yang dapat terjadi akibat curah hujan tinggi, seperti banjir atau tanah longsor. 

Informasi ini berdasarkan data Digital Forecast BMKG dan bersifat umum pada skala provinsi. Prakiraan cuaca akan diperbarui melalui situs resmi BMKG, aplikasi InfoBMKG, serta media sosial @InfoBMKG.

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU