> >

Cuaca Ekstrem saat Libur Nataru, Anggota DPR Minta Pemerintah dan Masyarakat Selalu Siaga

Humaniora | 23 Desember 2024, 12:14 WIB
Ilustrasi. Petugas SAR mengevakuasi ibu dan bayi dari banjir di Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (12/1/2024). (Sumber: ANTARA FOTO/Novrian Arbi/rwa)

"BNPB, BPBD, dan instansi terkait harus siaga penuh. Pastikan sistem peringatan dini berfungsi optimal dan personel siap diterjunkan jika terjadi bencana,” ujar Fikri, yang merupakan anggota DPR RI dari daerah pemilihan IX Jawa Tengah.

Ia juga menegaskan, pentingnya koordinasi antarlembaga serta penyampaian informasi yang cepat dan akurat untuk meminimalkan dampak dari cuaca ekstrem.

Baca Juga: DAMRI Siapkan 1.548 Armada Layani Perjalanan Liburan Nataru 2024-2025

Penulis : Kiki Luqman Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU