> >

Bobby Nasution Kritik Edy Rahmayadi: Tidak Usah Merasa Paling Keren

Rumah pemilu | 25 Oktober 2024, 15:11 WIB
Wali Kota Medan Bobby Nasution di kantor DPP PKB, Jakarta Pusat, Selasa (4/6/2024). (Sumber: Fadel Prayoga/Kompas TV )

Sebagai wali kota, Bobby merasakan ada jarak antara pemerintah provinsi dengan daerah dan pemerintah kabupaten dan kota yang terjadi selama ini. 

"Dari tingkat SMA nya sudah bagus SD nya sudah mantap, tapi tidak mungkin anak SD langsung masuk SMA harus masuk SMP dulu," kata Bobby. 

Baca Juga: Cagub Sumut Nomor Urut 1 Edy Rahmayadi Gelar Diskusi Bersama Pendukung di Deli Serdang

"Sama kalau pemerintah kabupaten kota adalah SD pemerintah pusat tingkat SMA. SD dan SMA nya sudah bagus, kolaborasinya sudah mantap berjalan, pemerintah provinsinya supportnya sangat minim, kosongan yang kita rasakan. Kami sebagai kepala daerah tingkat 2 sudah merasakan itu," kata Bobby. 

Penulis : Fadel Prayoga Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU