Prabowo Ulang Tahun 17 Oktober, Sekjen Gerindra Sebut Relevan untuk Pertemuan dengan Megawati
Politik | 9 Oktober 2024, 16:24 WIB“Kapan itu terjadi rencana pertemuan, bisa kapan saja, walau wacana itu sudah mengemuka cukup lama, H-1 pelantikan Presiden bisa, H-2 pelantikan Presiden bisa, cuaca politiknya kan mengatakan bahwa itu akan terjadi dalam waktu dekat,” ucap Seno.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV