30 Juli 1888, Pendiri Budi Utomo Dokter Soetomo Lahir di Nganjuk
Humaniora | 30 Juli 2024, 03:00 WIBBaca Juga: 18 Pesan Pahlawan Nasional untuk Upacara Hari Pahlawan 2023, Bisa Dijadikan Quotes atau Ucapan
Setelah lulus dari Stovia, Dokter Soetomo berkarir di sebagai tenaga kesehatan. Dia tercatat sebagai salah satu tenaga medis yang menangani wabah pes di Malang. Dalam menjalankan tugas mengobati rakyat, Sutomo tidak pernah memungut biaya pengobatan. Pada tahun 1917, Sutomo menikah dengan seorang perawat Belanda. Dua tahun kemudian, dia berangkat ke Belanda untuk melanjutkan studi hingga tahun 1923.
Sutomo meninggal dunia pada 30 Mei 1938, tujuh tahun sebelum Indonesia merdeka. Dia dimakamkan di Bubutan, Surabaya. Untuk mengenang jasa-jasanya, Dokter Sutomo ditetapkan sebagai Pahlawan Nasional pada 27 Desember 1961.
Penulis : Iman Firdaus Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV/Kompas.com