> >

Apa Alasan Polri Minta Tambahan Anggaran Rp60,64 Triliun untuk 2025? Begini Penjelasan Wakapolri

Hukum | 11 Juni 2024, 17:12 WIB
Sejumlah pejabat Polri menghadiri rapat kerja bersama Komisi III DPR RI di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (11/6/2024). (Sumber: DPR RI via Antara)

Menurut Agus, pada 2023, Polri telah melakukan realisasi anggaran sebesar 98,38 persen.

Di tahun tersebut, Polri mendapatkan pagu alokasi anggaran sebesar Rp121,8 triliun dan terserap sebesar Rp119,8 triliun.
 
Sedangkan pada tahun 2024, menurutnya, Polri sudah melakukan realisasi anggaran sebesar 42,4 persen hingga 29 Mei 2024.

Dari pagu alokasi anggaran sebesar Rp119,6 triliun, sejauh ini sudah terserap sebesar Rp50,8 triliun.

Baca Juga: Biar Tidak Simpang Siur, Lemkapi Minta Kapolri Ikut Beri Penjelasan soal Peristiwa di Kejagung

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU