JK Terkejut Perolehan Suara Dominan Prabowo-Gibran: Kita Prakirakan Ini 2 Putaran, Ternyata...
Rumah pemilu | 7 Maret 2024, 22:24 WIBBaca Juga: JK Respons Isu Jokowi Akan Masuk Golkar: Semua Orang Bisa, tapi untuk Jadi Pengurus Ada Syaratnya
Seperti diketahui, terdapat tiga pasangan calon yang mengikuti Pilpres 2024 ini.
Mereka yakni pasangan nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, pasangan nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, dan pasangan nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD.
Dalam real count sementara yang dirilis KPU, pasangan Prabowo-Gibran unggul dengan perolehan 58,82 persen suara.
Kemudian Disusul pasangan Anies-Muhaiimin dengan 24,49 persen suara dan Ganjar-Mahfud dengan 16,68 persen suara.
Perolehan suara tersebut diperoleh dari data yang masuk sebesar 78,11 persen, mencakup 643.103 dari total 823.378 tempat pemungutan suara (TPS).
Penulis : Isnaya Helmi Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV