> >

PR Hadi Tjahjanto Pimpin Kemenko Polhukam: Penyelesaian Pelanggaran HAM dan Hak Tagih BLBI

Politik | 21 Februari 2024, 23:49 WIB
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Hadi Tjahjanto dalam konferensi usai usai upacara serah terima jabatan (sertijab) di kantor Kemenko Polhukam, Jakarta pada Rabu (21/2/2024) sore. (Sumber: Tangkapan layar Kompas TV)

Menurutnya skema penyelesaian masalah sudah dibuat dan segera dikoordinasikan. Semisal permasalahan hak atas tanah ketika para obligor tidak bisa membayar kembali dana yang digulirkan Bank Indonesia dengan penjamin pemerintah kala itu.

Baca Juga: Menko Polhukam Hadi Tjahjanto Ungkap Langkah Awal Usai Sertijab

Saat memimpin Kementerian Agraria dan Tata Ruang, Hadi ikut membantu Kemenko Polhukam untuk menyelesaikan hak tanah di permasalahan BLBI. 

"Saya akan koordinasi segera, setelah itu saya akan turun ke lapangan untuk menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang terjadi di BLBI. Mudah-mudahan BLBI dengan koordinasi ketat, kita bisa menyelesaikan," ujar Hadi.

 

Penulis : Johannes Mangihot Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU