Peringatan Dini BMKG Hari Ini, 1 Februari 2024: Bali dan NTT Dilanda Hujan Kilat dan Angin Kencang
Peristiwa | 1 Februari 2024, 05:00 WIBBaca Juga: Prakiraan Cuaca Ekstrem 31 Januari-1 Februari 2024, BMKG: 26 Wilayah Dilanda Hujan Lebat dan Angin
Wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:
- Bali
- Nusa Tenggara Timur
Wilayah yang berpotensi hujan lebat yang disertai kilat/petir dan angin kencang:
- Aceh
- Sumatra Utara
- Sumatra Barat
- Riau
- Kep. Riau
- Bengkulu
- Jambi
- Sumatra Selatan
- Kep. Bangka Belitung
- Lampung
- Banten
- Jawa Barat
- Jawa Tengah
- DI Yogyakarta
- Jawa Timur
- Nusa Tenggara Barat
- Kalimantan Barat
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Selatan
- Sulawesi Tenggara
- Maluku Utara
- Maluku
- Papua Barat
- Papua
Baca Juga: BMKG Prediksi Hujan Lebat dan Rob Landa Sejumlah Wilayah Awal Februari 2024, Ini Daftarnya
Penulis : Kiki Luqman Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV