Fakta Peretasan Situs Kemhan saat Dipimpin Prabowo hingga Disindir Anies di Debat Pilpres
Rumah pemilu | 8 Januari 2024, 11:26 WIB“Sebagai langkah preventif dan guna keperluan assessment tersebut, situs Kemenhan untuk sementara dinonaktifkan,” katanya, Jumat di hari yang sama.
Baca Juga: Mahfud MD soal Warga Diintimidasi Pemilu: Nggak Usah Dilawan Berlebihan, Diiyakan Saja
Sebelumnya, capres nomor urut 1 Anies Baswedan dalam debat ketiga pilpres mengaku ironis karena situs Kementerian Pertahanan, Kemhan.go.id diretas.
"Dan lebih jauh lagi, ironisnya, Kementerian Pertahanan menjadi kementerian yang dibobol oleh hacker pada 2023,” ucap Anies dalam debat ketiga, Minggu (7/1/2024).
“Sebuah ironi, karena itu kita ingin mengembalikan dan Rp700 triliun anggaran Kementerian Pertahanan tidak bisa mempertahankan itu, justru digunakan untuk membeli alutsista yang bekas,” kata Anies.
Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV