Ada Perubahan di Debat Ketiga untuk Capres, Mulai dari Tema hingga Tempat
Rumah pemilu | 4 Januari 2024, 07:35 WIBKali ini ada penambahan dua subtema yakni globalisasi sebagai pengembangan tema hubungan internasional dan politik luar negeri untuk memperluas tema geopolitik.
Baca Juga: Ganjar Kritisi Anggaran Alutsista hingga Gaya Blusukan Prabowo, Strategi Jelang Debat?
"Kemarin kan posisinya 4 tema, nah, pertahanan dan keamanan tetap jadi tema tersendiri. Kemudian hubungan internasional kami expand dengan globalisasi, lalu geopolitik sebagai isu tersendiri itu kami expand dengan politik luar negeri," ujar August.
Penulis : Johannes Mangihot Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV