> >

Daftar Wilayah yang Masuki Awal Musim Hujan pada Oktober 2023 Menurut BMKG

Peristiwa | 2 Oktober 2023, 15:39 WIB
Ilustrasi. Sejumlah wilayah di Indonesia diperkirakan mulai memasuki awal musim hujan pada Oktober 2023. (Sumber: oceanicpropertiesllc.com via Kompas.com)

"Di Nusa Tenggara diprediksi efek atau dampaknya ini akan bisa berlangsung sampai Desember," jelas Dwikorita di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu, 9 Agustus 2023 lalu, sebagaimana dilaporkan jurnalis Kompas TV, Dipo Nurbahagia. 

Baca Juga: Tata Cara, Niat, dan Doa Salat Istisqa untuk Minta Hujan, Imam Perlu Sampaikan Khutbah

Ia menyatakan puncak kemarau kering di Indonesia tahun ini terjadi karena fenomena El Nino. 

"Memang El Nino indeksnya semakin menguat, sudah memasuki moderat dan diprediksi efek atau dampaknya akan makin terasa, yaitu kekeringan di hampir sebagian besar wilayah Indonesia," terangnya.

 

Penulis : Nadia Intan Fajarlie Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU