Respons Erick Thohir usai Pegawai KAI Jadi Terduga Teroris: Saya Tak Bisa Kontrol 100 Persen
Hukum | 17 Agustus 2023, 09:33 WIB"Beberapa kali melakukan latihan, kemudian memiliki rencana kegiatan untuk melakukan aksi kembali ke Mako Brimob 82 dan Mako Brimob yang di Jawa Barat, juga terhadap beberapa markas tentara yang sudah dikenali atau ditandai oleh yang bersangkutan," ujar Kombes Aswin, dipantau dari siaran KOMPAS TV.
Ia juga mengungkapkan, DE menjadi karyawan PT KAI pada 2016.
Baca Juga: Asal Usul 16 Senjata Milik Pegawai PT KAI yang Ditangkap Densus 88, Berkamuflase Jual Mainan Militer
"Tentang status karyawannya, dia itu bergabung 2016 sebagai karyawan PT KAI," ujar Kabag Ops Densus 88 itu.
Pada kesempatan yang sama, polisi menunjukkan setidaknya 16 senjata api (senpi) dari rumah karyawan PT KAI terduga teroris itu.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV