Ulang Tahun ke-45, Besok AHY Luncurkan 4 Buku
Politik | 9 Agustus 2023, 09:02 WIB“Saya berharap ini bisa bermanfaat bagi siapa pun yang membacanya. Saya juga berharap pembaca nanti bisa memahami apa yang dari awal saya cita-citakan, perjuangkan, dan juga capaian-capaian tertentu yang bisa menjadi inspirasi untuk anak-anak muda,” kata AHY.
Baca Juga: Andi Arief: Demokrat Tak Masalah bila Bakal Cawapres Anies Bukan AHY, tapi Diumumkan Sekarang
Rencananya, peluncuran buku ini akan dihadiri oleh sahabat-sahabat AHY, kalangan akademisi, politisi, pelaku UMKM, anak-anak muda, dan lain sebagainya.
Peluncuran buku tersebut akan diselenggarakan pada Kamis, 10 Agustus 2023, Pukul 18.00-21.00 WIB di Djakarta Theatre XXI, JI. M. H. Thamrin No. 9, Jakarta Pusat.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : Kompas TV