> >

Link Live Streaming Pantauan CCTV Tol-Pelabuhan Mudik Lebaran di KompasTV

Humaniora | 19 April 2023, 09:58 WIB
Pantauan CCTV Mudik Lebaran Kompas TV. (Sumber: Kompas TV)

JAKARTA, KOMPAS.TV - Arus mudik Lebaran 2023 terpantau mengalami peningkatan sejak beberapa hari yang lalu. Diprediksi pemudik semakin meningkat menjelang Hari Raya Idulfitri.

Banyak pemudik yang memilih menggunakan kendaraan pribadi, termasuk sepeda motor dan mobil untuk pulang ke kampung halaman mereka.

Namun, tak sedikit juga pemudik yang memanfaatkan momen program mudik gratis yang diselenggarakan pemerintah. 

Baca Juga: Macet Parah! Antrean Kendaraan Pelabuhan Gilimanuk Mengular 8 Km, Roda Empat ke Terminal Kargo

Selama masa mudik, kepadatan arus lalu lintas di ruas jalan dan pelabuhan menjadi hal yang wajar terjadi.

Oleh karena itu, bagi para pemudik yang ingin memantau kondisi arus mudik saat ini, penting untuk mengakses link live streaming arus mudik Lebaran 2023.

 

 

 

Penulis : Danang Suryo Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU