> >

Usut Kasus Korupsi Bansos Beras di Kemensos, KPK Periksa 8 Saksi

Hukum | 15 Maret 2023, 15:15 WIB
Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri menyebut (KPK) memeriksa delapan saksi terkait kasus dugaan korupsi penyaluran bantuan sosial (bansos) beras di Kementerian Sosial (Kemensos) tahun 2020-2021, Rabu (15/3/2023). (Sumber: ANTARA/Benardy Ferdiansyah)

 

Seiring naiknya status kasus menjadi penyidikan, KPK pun mengaku telah menetapkan tersangka dalam kasus ini.

Kendati demikian lembaga antirasuah tersebut masih belum dapat mengumumkan sosok dan jumlah tersangka ke publik.

Sementara itu, mengutip dari Tribunnews.com, dari berita yang dihimpun dalam kasus ini terdapat enam tersangka yang ditetapkan KPK.

Salah satunya M. Kuncoro Wibowo yang diketahui Direktur Utama PT Bhanda Ghara Reksa (BGR) Logistic.

Sebagaimana diketahui Kuncoro juga telah mengundurkan diri sebagai Dirut PT Transportasi Jakarta (Transjakarta).

Baca Juga: Diperiksa KPK, Andhi Pramono Ngaku Rumah Mewah yang Beredar di Sosmed Milik Orangtuanya!

 

Penulis : Isnaya Helmi Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU





A PHP Error was encountered

Severity: Core Warning

Message: PHP Startup: Unable to load dynamic library 'newrelic.so' (tried: /usr/lib64/php/modules/newrelic.so (/usr/lib64/php/modules/newrelic.so: cannot open shared object file: No such file or directory), /usr/lib64/php/modules/newrelic.so.so (/usr/lib64/php/modules/newrelic.so.so: cannot open shared object file: No such file or directory))

Filename: Unknown

Line Number: 0

Backtrace: