> >

Banjir Jakarta: Ini Daftar 21 RT yang Terdampak, Ada Warga yang Mengungsi

Update | 25 Februari 2023, 11:59 WIB
Kondisi banjir di kawasan Jalan Tanjung Duren Raya, Jakarta Barat, Jumat (24/2/2023). (Sumber: ANTARA/Walda)

Kelurahan Tegal

  • Alur Jumlah: 4 RT
  • Ketinggian: 20-35 sentimeter
  • Penyebab: curah hujan tinggi

Kelurahan Kembangan Utara

  • Jumlah: 1 RT
  • Ketinggian: 20 sentimeter
  • Penyebab: curah hujan tinggi

Baca Juga: Waspada Banjir di Jakarta! Tiga Pos Pantau Pintu Air DKI Siaga III, BMKG Prakirakan Hujan Seharian

Kelurahan Rawa Buaya

  • Jumlah: 7 RT
  • Ketinggian: 20-40 sentimeter
  • Penyebab: curah hujan tinggi dan luapan Kali Angke

Kelurahan Duri Kosambi

  • Jumlah: 1 RT
  • Ketinggian: 15 sentimeter
  • Penyebab: curah hujan tinggi luapan Kali Semanan

Kelurahan Kedaung Kaliangke

  • Jumlah: 4 RT
  • Ketinggian: 15 sentimeter
  • Penyebab: curah hujan tinggi luapan Kali Angke

Kelurahan Kedoya Utara

  • Jumlah: 3 RT
  • Ketinggian: 20-25 sentimeter
  • Penyebab: curah hujan tinggi luapan Kali Pesanggrahan

 

Sementara, ruas jalan tergenang adalah Jalan Sungai Begog, Kelurahan Semper Timur, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara dengan ketinggian 30 sentimeter.

Adapun sejumlah warga juga mengungsi akibat banjir, berikut daftar wilayahnya:

  • Kelurahan Tegal Alur: 1 KK, 1 jiwa di Rusunawa Binaan
  • Kelurahan Kembangan Utara: 3 KK, 12 jiwa di Musala Muslimin
  • Kelurahan Kedaung Kaliangke: 6 KK, 20 jiwa di Musala At-Taubah

Baca Juga: [Live] Hujan Deras Hingga Tanggul Jebol Sebabkan Banjir Rendam 8 Desa di Kudus

Penulis : Kiki Luqman Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV, Kompas.com


TERBARU