Kepuasan Publik terhadap Kinerja Jokowi Meningkat, Ketua DPP Golkar: Tidak Lepas dari Kinerja Golkar
Politik | 21 Februari 2023, 06:00 WIBSurvei tersebut dihitung dari 20 indikator dari empat aspek, yakni politik dan keamanan, penegakan hukum, ekonomi, dan kesejahteraan sosial. Rata-rata indikator tersebut mengalami kenaikan tingkat kepuasan.
Ini adalah kali kedua, pemerintahan Jokowi dan Ma’ruf Amin mendapatkan kepuasan yang cukup tinggi setelah survei pada Januari 2022 lalu, di mana tingkat kepuasan publik berada di angka 73,9 persen.
Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : Kompas TV