> >

Ini Langkah Kemenkes Percepat Transisi Indonesia dari Pandemi ke Endemi, Menkes: Maret Bertemu WHO

Update corona | 28 Januari 2023, 11:06 WIB
Menteri Kesehatan Republik Indonesia Budi Gunadi Sadikin dalam Rakornas) Transisi Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional di (Sumber: Youtube Perekonomian RI)

Menkes Budi Gunadi pun menegaskan bahwa status pandemi adalah wewenangnya WHO, pencabutannya bukan keputusan dari negara masing-masing.

Baca Juga: Dirut BPJS Kesehatan Sebut Kasus Covid-19 akan Ada Sepanjang Waktu saat Jadi Endemi

"Orang bilang, Pak hentiin pandemi? Ya, Bu, mohon maaf, ini pandemi bukan wewenangnya Budi Sadikin dan Pak Airlangga Hartarto (Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Indonesia)," imbuhnya.

"Karena pandemi ini terjadinya global, kita enggak bisa bilang Indonesia, berhentiin pandemi, bisa diketawain kita sama 192 negara, kan ini pandeminya dunia. Jadi kita mesti melobi WHO,” jelasnya.

Penulis : Fransisca Natalia Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU





A PHP Error was encountered

Severity: Core Warning

Message: PHP Startup: Unable to load dynamic library 'newrelic.so' (tried: /usr/lib64/php/modules/newrelic.so (/usr/lib64/php/modules/newrelic.so: cannot open shared object file: No such file or directory), /usr/lib64/php/modules/newrelic.so.so (/usr/lib64/php/modules/newrelic.so.so: cannot open shared object file: No such file or directory))

Filename: Unknown

Line Number: 0

Backtrace: