> >

Jokowi Sebut IMS Salah Satu Arena Tertutup Paling Besar di Indonesia, Mampu Tampung 16.250 Penonton

Peristiwa | 13 Januari 2023, 22:28 WIB
Proyek pembangunan Indoor Multifunction Stadium atau IMS di kawasan Gelora Bung Karno, Jakarta, sudah mencapai 74 persen dan ditargetkan rampung pada Juni 2023. (Sumber: ANTARA/Aditya Ramadhan)

Bangunan stadion multifungsi dalam ruangan tersebut memliki luas 50.398 meter persegi. 

"IMS juga dapat dimanfaatkan untuk kegiatan non-olahraga, seperti konser musik, seminar, pertunjukan khusus, dan lain-lain," ucap Diana.

Baca Juga: Kepulan Asap di GBK, Polisi Pastikan Bukan Gas Air Mata: Itu Flare, Kita Sudah Cek

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU