Dua dari Lima Pegawai Karaoke Boyolali yang Diduga Dianiaya Anggota Kopassus TNI adalah Perempuan
Peristiwa | 23 November 2022, 17:05 WIBFeed terakhir Instagram PA Karaoke Boyolali juga ada komentar perihal insiden pemukulan yang dialami pegawai.
Pengikut meminta pihak PA Karaoke Boyolali melaporkan perihal tersebut ke Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.
Baca Juga: Ferdy Sambo Pakai Nama Ajudan untuk Rekening Bank, Pakar Pidana: PPATK Harus Telusuri
“Laporkan ke Pak@jenderaltniandikaperkasa biar oknum tentara yang melakukan kekerasan itu diproses secara hukum,” ujar salah satu netizen.
Terpisah, KOMPAS.TV menghubungi Kapuspen TNI Laksamana Muda Kisdiyanto perihal insiden penganiayaan 5 pegawai karaoke di Boyolali yang diduga dilakukan oknum TNI.
Kapuspen TNI Laksamana Muda Kisdiyanto mengatakan akan melalukan pengecekkan terlebih dulu perihal kabar viral tersebut.
“Saya cek dulu ya,” singkatnya.
Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV