Aktivis Kemerdekaan Papua Filep Karma Ditemukan Meninggal di Pantai Jayapura
Peristiwa | 1 November 2022, 08:17 WIBFilep Karma kemudian ditangkap, diadili, dan dihukum penjara selama 6,5 tahun atas tuduhan pengkhianatan.
Hukuman tersebut lantas dibatalkan di sidang banding setelah Karma dipenjara selama 10 bulan.
Namun, ia kembali ditangkap ditangkap setelah kerusuhan pada 2004.
Desember 2010, Filep Karma ditransfer ke kepolisian Jayapura setelah terjadi kerusuhan di penjara.
Amnesty International sempat mengeluarkan peringatan atas nama Filep Karma pada April 2012 setelah organisasi ini menduga otoritas penjara menolak menyediakan perawatan medis kepada Filep Karma yang menderita tumor.
Penulis : Dian Nita Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Antara, Tribunnews