> >

Eks Kapolri Ramai-ramai Datangi Mabes Polri Hari Ini, Dai Bachtiar: Kami Terpanggil

Rumah pemilu | 27 Oktober 2022, 14:41 WIB
Mantan Kapolri Dai Bachtiar, saat bersama para jenderal purnawirawan ke Mabes Polri hari ini Kamis (27/10/2022) (Sumber: KOMPAS.com/ADHYASTA DIRGANTARA)

"Tentu kami memberikan dorongan semangat, spirit, bagi mereka untuk tabah dan juga berpikir rasional untuk menghadapi situasi ini," ujarnya.

Apalagi, kata Bachtiar, tingkat kepercayaan masyarakat kepada Polri sedang turun.

Baca Juga: Tegas Larang Setoran dari Bawahan ke Atasan, Kapolri: Gak Ada yang Namanya Mau Dapat Jabatan Bayar!

Adapun saat ini citra kepolisian sedang dalam kondisi anjlok lantaran pelbagai kasus. Hal itu terlihat dalam survei Litbang Kompas yang rilis pada hari ini, Kamis (27/10/2022) yang disebutkan, citra polisi jadi yang terburuk dalam dua tahun terakhir. 

Beberpa kasus yang menjadi sorotan publik juga disebut jadi faktor anjloknya citra polri, mulai dari kasus Ferdy Sambo, narkoba hingga terkini terkait pengamanan Tragedi Kanjuruhan. 

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Desy-Afrianti

Sumber : kompas.com


TERBARU