> >

Jaringan Pipa Air Bersih Dibangun di Kamal Muara, Anies: Warga Hemat Biaya Rumah Tangga 95 Persen

Sosial | 30 Juni 2022, 17:17 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Kamal Muara, Jakarta Utara, Kamis (30/6/22). (Sumber: Dok. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta)

Anies berpesan kepada warga untuk menggunakan air dengan baik untuk kebutuhan hidup dan kegiatan usaha. 

Ia juga meminta agar air bersih yang disediakan negara tidak dijual kembali. 

"Nanti lihat meterannya, tiap bulan tadi Pak Dirut (PAM Jaya) bilang rata-rata sekitar 10 meter kubik. Kalau nanti lihat ada yang angkanya di atas 10, diingetin. Kalau angkanya di atas 100, berarti dagang tuh," kata Anies. 

Sebagai informasi, bersamaan dengan kegiatan tersebut juga dilaksanakan tasyakuran sebagai ungkapan syukur atas air bersih yang telah mengalir di Muara Kamal 100 hari terakhir.

Penulis : Hasya Nindita Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU