> >

Tangani Serbuan Serangan Siber, Kemenkumham Luncurkan Aplikasi CSIRT

Hukum | 14 Juni 2022, 18:43 WIB
Kementerian Hukum dan HAM akan meluncurkan aplikasi Computer Security Incident Response Team (CSIRT) yang dihadiri Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) (Sumber: Tangkapan layar youtube Pusdatin Kumham)

Kemenkumham dipilih sebagai satu dari 25 kementerian/lembaga yang dipercaya untuk membentuk CSIRT.

Menurut Andap, CSIRT dibentuk sebagai wujud perlindungan dan kedaulatan data. Dalam menghadapi serangan yang ada, Andap menegaskan tidak akan ada kompromi.

“Kedaulatan data harus diwujudkan, tidak boleh ada kompromi. Kebijakan tujuan utamanya adalah untuk melindungi kepentingan rakyat, serta melindungi kepentingan bangsa dan negara,” ungkapnya.

 

Penulis : Fransisca Natalia Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU