> >

Sekjen PDIP Tegaskan Menteri yang Bersikeras Usulkan Penundaan Pemilu Tak Paham Konstitusi

Politik | 28 Maret 2022, 06:10 WIB
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyebut menteri yang masih bersikeras mendorong wacana penundaan pemilu dinilai tidak memahami konstitusi pemerintah.(Sumber: KOMPAS.com/Ardito Ramadhan D)

"Sudah tidak perlu dibahas lagi karena sudah terbantahkan dengan sendirinya, kan Pak Luhut sendiri tidak mau men-declare itu sehingga itu otomatis telah terbantahkan," ungkapnya.

Diberitakan sebelumnya, Luhut mengeklaim mayoritas publik ingin pemilu ditunda.

Klaim ini menurut Luhut diambil dari big data pemerintah terhadap 110 juta pengguna media sosial.

Luhut menyebut ada 110 juta warga memiliki aspirasi Pemilu 2024 ditunda.  

Baca Juga: Demokrat: Big Data Luhut Tak Perlu Diributkan, Penundaan Pemilu adalah Pelanggaran Berat Konstitusi

 

Penulis : Isnaya Helmi Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU