Wagub DKI: Pengusaha Tidak Masalah UMP DKI 2022 Naik 5 Persen
Peristiwa | 30 November 2021, 13:16 WIB"Pokoknya begini, para buruh kami minta tidak perlu merespon ini dengan demo berlebihan. Khawatir pertama ini masih pandemi nanti terjadi klaster penularan. Kedua jangan sampai nanti demo-demo yang jumlahnya besar ada yang menyusupi. Kami tahu demo buruh semata-mata hanya untuk meningkatkan kesejahteraan para buruh," kata Riza.
Riza berjanji akan menghormati dan memperjuangkan kepentingan semua pihak baik buruh, pengusaha, dan juga pemerintah.
Baca Juga: Saat Anies Gabung dalam Demo Buruh: Ikut Kritik Kecilnya UMP Jakarta sampai Curhat Terpaksa Teken SK
Penulis : Hasya Nindita Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV