> >

Bagaimana Cara Memperbaiki Data yang Salah di Sertifikat Vaksin? Ini Penjelasan Kemenkes

Sosial | 11 Agustus 2021, 18:44 WIB
Tangkapan layar tampilan sertifikat vaksinasi Covid-19 format baru. (Sumber: Kompas.com)

Baca Juga: Vaksinasi Dosis Ketiga, Ribuan Tenaga Kesehatan di Bantul Disuntik Vaksin Moderna

Bagi masyarakat yang sudah divaksin tapi belum mendapatkan pemberitahuan sertifikat vaksin, Siti Nadia Tarmizi, Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kemenkes menegaskan untuk segera melapor ke PeduliLindungi.

"Bisa dikontak e-mail atau web PeduliLindungi, atau masuk ke aplikasi. Biasanya 1-2 minggu akan keluar," ujarnya.

Penulis : Danang Suryo Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV


TERBARU