> >

Berikut Isi Kesepakatan Wapres, MUI, Ormas Islam Soal Ibadah Iduladha dan Takbiran: Di Rumah Saja

Berita utama | 19 Juli 2021, 05:40 WIB
Wakil Presiden Ma'ruf Amin saat melakukan pertemuan dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan sejumlah organisasi Islam, Minggu (18/7/2021) malam. (Sumber: Dok. KIP/Setwapres)

"Inilah kesepakatan tersebut dan juga nanti menyelenggarakan takbir nasional secara virtual bersama Presiden, Wapres, dan diinsiasi oleh Menteri Agama," kata dia.

Wapres pun memastikan bahwa kesepakatan tersebut merupakan penegasan dari keputusan terkait penyelenggaraan ibadah Iduladha 2021 yang sudah ada sebelumnya.

Adapun isi kesepakatan secara lengkap antara pemerintah dengan MUI dan ormas-ormas Islam tersebut terbagi menjadi beberapa poin dan dibacakan oleh Ketua Umum Syarikat Islam Hamdan Zoelva.

Baca Juga: Wapres Ajak Ulama Ikut Menanggulangi Covid-19 Bersama Pemerintah

Penulis : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU