Rusun Pasar Rumput Mulai Dibuka untuk Tempat Isolasi Pasien Covid-19
Update corona | 18 Juli 2021, 08:20 WIBMereka menyiapkan barang-barang dari BNPB dan kolaborator, seperti tempat tidur, ember gayung, handuk, sprei, tempat sampah dan sebagainya.
Untuk kebutuhan makan dan minum pasien selama di Rusun Pasar Rumput akan disiapkan melalui katering.
Baca Juga: Pasien Covid-19 di Rusun Nagrak Hampir Capai 2.000 Orang
"Kita juga kolaborasi dengan kolaborator, BNPB, Kementerian PUPR, serta TNI dan Polri untuk pemenuhan sarana prasarana," ujar Sabdo.
Penulis : Johannes Mangihot Editor : Zaki-Amrullah
Sumber : Kompas TV